Jurusan perikanan adalah jurusan yang mempelajari tentang bagaimana cara budidaya ikan dengan cara yang baik dan benar. Apa saja yang dipelajari didalam perikanan? Banyak, didalam jurusan perikanan kita mempelajari tata cara budidaya perairan, biologi perairan, kimia perairan, perikanan engineering dan banyak lainnya.
Indonesia terdiri dari 2/3 perairan yang sangat luas, tetapi belum banyak yang mampu untuk menguasai perairan tersebut, jadi dapat disimpulkan lapangan pekerjaan untuk jurusan ini sangatlah terbuka bagi orang-orang yang ingin mendalam ini tersebut. Janganlah sekali-kali memandang remeh jurusan ini, karena jurusan ini bertujuan untuk meningkatkan pangan Inodnesia menjadi lebih baik dari sekarang ini. Berbicara tentang pangan di Indonesia, pangan di Indonesia banyak yang impor dari tetangga luar negeri, contohnya Indonesia masih impor beras dari Thailand, sungguh miris bukan? Miris!
Jurusan perikanan diUMM sudah terakreditasi A nasional maupun Internasional dan sudah diakui oleh Universitas di Indonesia. Jurusan perikanan UMM dari fakultas pertanian peternakan ini berada diperingkat 3 di Indonesia, untuk sekelas universitas swasta, UMM tidak kalah dengan Universitas Negeri di Indonesia. HEBAT!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar